Terdikte oleh semesta
.
.
Apasih guna pengetahuan?
Jika hanya berdiri menopang gengsi
Berbangga akan cinta materi
Tunjuk kesana kesini
Seakan hidup sekali
Padahal realita katakan kau mati suri
Berduri namun sanggup berdiri
jadi parasit si mami papi
Yg menuruti maumu tanpa henti
Miris!
Inikah idealisme mu?
Tak kau lihat sengaja
Mereka tersenyum tertatih
Sekedar dituntun semangat sedih
Sederhana saja mungkin..
Lihatlah, mereka terasing ditengah keramaian..
Sesaat melepas dahaga diri dengan berpeluh keringat manis
Namun mengapa kau masih sinis
Terbahak di sikap apatis
Hush..
Ditegur oleh semesta
Katanya, "semua butuh proses cuk"
Tersipu malu aku
"Maaf cuk, aku kelupaan, iseng mu sungguh terlalu",
Hingga akhirnya kami tertawa bersama
"Heuheuheu"
**
Terjudul:
Canda yang terasing
Komentar
Posting Komentar